![]() |
Jenis-jenis koperasi dan bidang usahanya :
a). Koperasi Produktif dengan mengolah dan mengelola usaha hasil pertanian, perkebunan, perikanan dan mineral lainnya, seperti bidang pengolahan minyak kelapa (coconut oil), buah kelapa muda (nata de coco), santan kelapa, sabut kelapa, arang tempurung kelapa, lidi kelapa, pengolahan bubuk kopi/ coklat, penggilingan padi atau jagung, pengadaan air galon isi ulang kemasan gelas/ botol air minum, pembuatan pupuk organik dan lain lain.
b). Koperasi Konsumtif dengan mengelola usaha home industries makanan ringan kemasan (keripik, pinyaram, dan kue kue an).
c). Koperasi Simpan Pinjam,
d). Koperasi Jasa Tranportasi
e). Koperasi Pengadaan Barang barang kebutuhan primer.
d). Koperasi Agensi hasil perkebunan dan pertanian.
Ke enam jenis Koperasi tersebut diatas, merupakan peluang bisnis yang bisa dioperasikan berbasis komunitas desa atau nagari.
,,,,,,,,,, bersambung